Sekilas Rangkuman Serangan Anonymous atas Israel

Membaca berita tentang serangan Anonymous ke Israel memang menarik
Beberapa sumber menyebutkan anonymous berhasil meng-hack , mendeface website israel diantaranya
http://www.advocate-israel.com
http://danybarshay.co.il/home_page/
http://www.filtuna.co.il
http://www.iconcept.co.il
http://www.iiamo.co.il
http://www.littner.co.il
dan meninggalkan pesan pada halaman defacements berupa kalimat:

Stop bombing #Gaza
Millions of Israelis & Palestinians
are lying awake, exposed & terrified.
Knowledge is free.
We are Anonymous.
We are Legion.
We do not forgive.
We do not forget.
Expect us!
Selain serangan tersebut Anonymous juga melakukan serangan DDOS atas website israel
Anonymous mengumbar Data Pribadi 5.000 Pejabat Israel
Anonymous berhasil mencuri email dan password, serta database krusial dari Bank Jerusalem dan Kementerian Luar Negeri Israel
dan mengumbarnya melalui akun Twitter dengan hashtag khusus, yakni #OpIsrael.
namun apa yang melatarbelakangi serangan-serangan tersebut?
Mari kita tengok kembli vidio serangan anonymous OpIsrael yang diupload di YOUTUBE
yang melatar belakangi aksy CYBERWAR tersebut  baca bagian bawah dari vidio tersebut.
Sedikit Rangkuman yang melatarbelakangi tindakan Anonymous adalah:
Serangan Gencatan senjata Israel atas Palestina, kekejaman israel menangkap, membunuh, bahkan lebih sadisnya lagi Membantai warga Palestina
-Bentuk Solidaritas terhadap sesama umat manusia
-Bentuk Kepedulian anonymous akan kebebasan berinternet kebebasan mendapatkan informasi
Aksi Israel yang mengancam akan memutuskan jalur internet GAZA adalah awalmula dari pergerakan ini.
Semoga kita memahami arti dari apa yang kita lakukan , tidak hanya menjudge DDos itu LAMER atau tidak hanya ikut2an melakukan DDOS tapi tidak tahu mengapa kita harus melakukan?
sumber:

Artikel yang berkaitan :



0 comments:

Posting Komentar